7 Tips Yang Harus Dipersiapkan Supaya Tidak Dirugikan Penyewa Properti Nakal

Senior Capcus

Tips Yang Harus Dipersiapkan Supaya Tidak Dirugikan Penyewa Properti Nakal Bagi anda yang mempunyai aset lebih dari satu properti dan tak semuanya terpakai, maka menyewakan rumah tersebut atau mengontrak kan nya dapat menjadi solusi sekaligus memberikan Anda keuntungan yang cukup tinggi.

Tak hanya itu saja, Anda juga dapat mengembalikan modal awal yang telah Anda keluarkan untuk mendapatkan rumah tersebut, dan juga sekalian membuat rumah yang tak terpakai itu tetap terawat.

Sekilas Tips Yang Harus Dipersiapkan Supaya Tidak Dirugikan Penyewa Properti Nakal

Tapi sebelum Anda terburu-buru menyewakan rumah yang Anda miliki itu demi profit, ada beberapa hal yang harus Anda perhatikan.

  1. Ini karena tipe penyewa itu bermacam-macam.
  2. Ada yang bertanggung jawab, ada yang cuek, dan bahkan ada yang cenderung memanfaatkan Anda.
  3. Sebagai pemilik rumah untuk menyelesaikan semua masalah yang sebenarnya dibuat oleh pengontrak itu sendiri.
  4. Jika Anda tak hati-hati, alih-alih untung, justru Anda yang akan dirugikan.

Karena itulah, sebelum menyewakan rumah Anda, perhatikan Tips Yang Harus Dipersiapkan Supaya Tidak Dirugikan Penyewa Properti Nakal berikut ini :

  • Kenali hukum tentang sewa rumah

Pastikan Anda mempelajari dengan seksama hukum dan aturan yang berlaku sehingga Anda tak bisa ditipu oleh penyewa nakal, dan bisa mengatasi ketika Anda “dijebak”.

  • Perjanjian sewa

Harus ada surat perjanjian yang diketahui dan ditandatangani oleh kedua belah pihak, Supaya Tak Dirugikan Penyewa Properti “Nakal” dimana di dalamnya berisi kesepakatan dan juga aturan yang disetujui keduanya. Tak ada salahnya untuk berkonsultasi dengan pengacara saat membuat draft perjanjian.

  • Aturan jelas

Sebagai pemilik rumah, Anda berhak memberikan aturan bagi calon penyewa dan juga beserta sanksi nya, seperti soal pembayaran misalnya. Tuliskan aturan dengan jelas di perjanjian.

  • Kejelasan perawatan

Buatlah juga kesepakatan apakah perawatan rumah merupakan tanggung jawab penyewa sepenuhnya, atau Anda, atau tanggung jawab bersama. Supaya Tak Dirugikan Penyewa Properti “Nakal”

  • Background check

Seperti yang sudah disebut di atas, penyewa bisa bermacam-macam tipenya.

  1. Periksa latar belakang masing-masing calon untuk memastikan mereka tidak memiliki catatan permasalahan.
  2. Anda juga dapat bertanya pada tempat ia menyewa sebelumnya agar anda mendapatkan sedikit gambaran umum tentang calon penyewa property anda
  • Ganti kunci

Begitu penyewa berganti, alangkah baiknya untuk segera mengganti kunci rumah dengan yang baru sehingga keamanan dapat terjaga, Tips Yang Harus Dipersiapkan Supaya Tidak Dirugikan Penyewa Properti Nakal

  9 Penyebab dan Cara Menghadapi Anak Kurang Pintar

Tentukan Harga

Untuk menentukan berapa harga sewa yang harus dibayar oleh penyewa, itu semua tergantung dari hasil survei yang Anda lakukan, Supaya Tak Dirugikan Penyewa Properti “Nakal”

  1. Ketahui dengan jelas berapa rata-rata harga kontrakan di kawasan Anda dengan survei atau melalui agen properti lokal.
  2. Jika Anda hendak memberikan harga yang tinggi, pastikan bahwa rumah tersebut memang sesuai dengan harganya.

Penutup

Tips Yang Harus Dipersiapkan Supaya Tidak Dirugikan Penyewa Properti Nakal
Tips Yang Harus Dipersiapkan Supaya Tidak Dirugikan Penyewa Properti Nakal

Demikianlah tadi diantaranya beberapa Tips Yang Harus Dipersiapkan Supaya Tidak Dirugikan Penyewa Properti Nakal yang dapat kami bagikan untuk anda semua. Semoga beberapa tips diatas dapat menjadi referensi yang bermanfaat dan menghindarkan anda dari kerugian yang dapat menimpa anda selaku pemilik property.

 

Artikel Menarik Lainnya

Promo Top Up Game Termurah✅

Download Aplikasi Mocipay