4 Cara Untuk Membuat Tabel Secara Otomatis dengan Klik

Sanra Hutagalung

Cara Untuk Membuat Tabel Secara Otomatis dengan Klik – Masih bingung untuk membuat sebuah tabel secara otomatis? Kini kamu bisa dapatkan informasi terkait cara mudah pembuatan tabel tersebut melalui Capcus.id hanya dengan klik.

Tabel salah satu media yang paling sering digunakan untuk memudahkan seseorang dalam menyampaikan informasi dengan jelas dan teratur seperti penyajian data baik berupa grafik, diagram dan masih banyak lagi.

Jika kamu belum mengerti tentang tabel dan bagaimana cara membuat tabel secara otomatis dengan klik, kamu bisa simak beberapa penjelasan dibawah ini.

Baca Juga: 7 Cara Menggabungkan 2 Foto Menjadi 1 Tanpa Aplikasi

Tabel Microsoft Word 1
     Tabel Microsoft Word

Tabel merupakan kumpulan sel yang di susun ke dalam baris dan kolom. Tabel juga digunakan sebagai alat bantu visual yang bermanfaat untuk menjelaskan informasi yang tersaji dengan singkat dan jelas sehingga lebih mudah dipahami dan pembaca mudah menyimpulkan dibandingkan informasi yang disajikan secara naratif.

Adapun manfaat penggunaan tabel dala suatu bacaan, yaitu :

  1. Penyajian data secara singkat hingga lebih menarik untuk ditampilkan
  2. Mempermudah pembaca memahami bacaan
  3. Garis lurus yang dimilki tabel menjadi titik fokus bagi para pembaca
  • Fungsi dari Tabel

Setelah memahami pengertian tabel secara umum, kamu juga harus memahami apa saja fungsi dari pembuatan tabel secara garis besar.

  2 Cara Beli VIP WeTV Pakai Pulsa di Android dan iPhone 2024

Ada 4 fungsi tabel secara umum yang bisa kamu dapatkan diartikel ini, berikut simak penjabaran dari keempat fungsi tabel tersebut dibawah ini.

  • Memudahkan Para Pembaca

Tabel memberikan kemudahan bagi para pembaca karena data yang disajikan di dalam tabel di susun secara sistematis sehingga pembaca lebih mudah memahami informasi yang telah di sampaikan.

Selain itu, pembaca juga dapat mengetahui tentang adanya perubahan dari suatu data yang ada di dalam tabel baik berupa kenaikan maupun penurunan data.

  • Memberikan Informasi Secara Ringkas dan Padat

Tabel memberikan penjelasan suatu fakta atau infomasi yang terjadi secara singkat dan menarik dibandingkan dengan menggunakan kata-kata. Meskipun secara ringkas, tabel dapat mendukung para penulis untuk menyampaikan berbagai ide atau gagasan yang dapat meyakinkan para pwmbaca.

  • Menjelaskan Fakta

Tabel berfungsi menjelaskan berbagai fakta. Karena biasanya di dalam tabel tercantum informasi yang didapatkan dari hasil penelitian, sumber valid dan masih banyak lagi.

  • Menggeneralisasikan Komunikasi

Yang terakhir yaitu tabel sebagai alat komunikasi yang akan memungkinkan suatu bentuk generalisasi informasi dari berbai kontek ilmiah dan sosial yang tak terhingga.

Tabel juga menyediakan cara yang lebih familliar untuk menyampaikan informasi yang terkadang kurang jelas agar lebih mudah dipahami oleh pembaca.

  • Tujuan Pembuatan Tabel

Adapun tujuan dari cara untuk membuat tabel secara otomatis dengan klik, adalah sebagai berikut :

  1. Tabel dapat memberikan informasi untuk penggunaannya dan memberikan referensi secara umum.
  2. Untuk memberikan informasi yang bisa digunakan sebagai bahan diskusi tertentu oleh penggunanya.
  3. Untuk menyajikan informasi data secara ringkas dalam bentuk daftar sehingga akan lebih mudah untuk dibaca. Misalnya dalam menampilkan rincian data siswa atau data keuangan.
  • Cara Untuk Membuat Tabel Secara Otomatis dengan Klik Melalui Microsoft Word

Cara Mudah Membuat Tabel di Microsoft Word
          Cara Mudah Membuat Tabel di Microsoft Word

Microsoft word merupakan aplikasi yang paling banyak digunakan untuk membuat sebuah dokumen, laporan, tulisan dan lain sebagainnya.

  5 Cara Melihat Status WA yang Sudah Dihapus, Bisa Tanpa Aplikasi

Microsoft word juga kini telah menyediakan fitur customisasi tabel yang memudahkan para pengguna dalam memberikan pemahaman kepada banyak orang terkait informasi yang akan disampaikan.

  • Membuat Tabel Hanya dengan Sekali Klik

Cara untuk membuat tabel secara otomatis dengan klik menggunakan Microsoft Word sebagai berikut

  1. Buka aplikasi Microsoft Word terlebih dahulu
  2. Klik menu Insert lalu pilih opsi Table
  3. Kemudian tentukan jumlah kolom dan baris dengan cara drag atau arahkan kursor mouse ke halaman table yang ingin di buat
  4. lalu klik mouse, maka akan muncul table pada lembar dokumen kosong di microsoft word
  • Membuat Table dengan Menggunakan Menu Insert Table

Untuk membuat sejumlah kolom dan baris pada tabel yang dapat diatur sesuai dengan keinginan, kamu bisa simak langkah cara dibawah ini:

  1. Arahkan kurso ditempat kamu ingin meletakkan tabel
  2. Klik menu insert yang terletak disebelah kiri atas
  3. Kemudian klik Insert Tabel, maka akan muncul jumlah kolom dan baris yang bisa kamu ubah sesuai dengan kebutuhan yang kamu mau.
  4. Setelah itu, tabel akan muncul secara otomatis di halaman Microsoft Word.
  • Cara Menambahkan Kolom dan Baris pada Tabel

Setelah mengetahui cara untuk membuat tabel secara otomatis dengan klik kamu juga harus mengetahui cara menambahkan kolom dan baris pada tabel.

Kamu bisa simak langkah cara dibawah ini:

  1. Klik kanan pada salah satu sel
  2. Kemudian pilih menu insert yang berada dibagian atas. Akan tampil beberapa pilihan menu insert dengan fungsi yang berbeda-beda, kamu bisa langsung pilih.
  3. Setelah itu, kamu bisa pilih salah satu bagian yang ingin kamu tambahkan baik kolom maupun baris
  4. Maka akan muncul secara otomatis kolom dan baris yang telah kamu tambahkan
  10 Cara Menghilangkan Watermark Snack Video: Dengan dan Tanpa Aplikasi

Baca Juga: 120+ Rekomendasi Nama FF Keren dan Anti Mainstream

  • Cara Untuk Membuat Tabel Secara Otomatis dengan Klik Melalui Microsoft Excel

Microsoft
Cara Mudah Membuat Tabel di Microsoft Excel

Microsoft Excel adalah suatu perangkat lunak atau aplikasi untuk mengelola angka dan data yang dapat membantu pengguna mengelempokkan data dalam bentuk tabel sehingga data terlihat lebih rapi dan terstruktur.

Manfaat dari pembuatan tabel pada Microsoft Excel yaitu memudahkan pembaca dalam memahami hasil sebuah data yang telah dibuat dan memudahkan pengguna dalam membuat sebuah perhitungan dengan rumus yang tersedia.

Artikel Menarik Lainnya

Promo Top Up Game Termurah✅

Download Aplikasi Mocipay